Category Archives: Berita

Pesawat ruang angkasa Rusia Soyuz TMA-21, dinamai dari astronot pertama Rusia Yuri Gagarin, membawa kru Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) astronot AS Ronald Garan dan kosmonot Rusia ALexandr Samokutyaev dan Andrey Borisenko meninggalkan jejak cahaya api, saat meluncur dari kosmodrom Baikonur, Selasa (5/4). (FOTO ANTARA/REUTERS/Shamil Zhumatov/) Washington (ANTARA News) – SpaceX, Selasa, menyingkapkan Falcon Heavy, sebuah roket peluncur terkuat di dunia menurut CEO Elon Musk, yang pada 2012 akan melakukan peluncuran perdananya. Roket peluncur tersebut didisain untuk mengorbitkan satelit atau wahana angkasa seberat lebih dari 53 metrik ton, sekitar dua kali lipat kapasitas peluncur Pesawat Ulang Alik atau Delta IV Heavy, demikian AFP melaporkan. “Falcon Heavy akan membawa lebih banyak muatan ke orbit serta memiliki kecepatan lepas minimal dari gaya gravitasi lebih besar dibandingkan wahana manapun dalam sejarah, disamping roket bulan Saturn V yang dipensiunkan setelah program Apollo,” kata Musk di National Press Club. “Ini membuka dunia baru baik untuk…

Read more

Pesawat ruang angkasa Rusia Soyuz TMA-21, dinamai dari astronot pertama Rusia Yuri Gagarin, membawa kru Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) astronot AS Ronald Garan dan kosmonot Rusia ALexandr Samokutyaev dan Andrey Borisenko meninggalkan jejak cahaya api, saat meluncur dari kosmodrom Baikonur, Selasa (5/4). (FOTO ANTARA/REUTERS/Shamil Zhumatov/) Washington (ANTARA News) – SpaceX, Selasa, menyingkapkan Falcon Heavy, sebuah roket peluncur terkuat di dunia menurut CEO Elon Musk, yang pada 2012 akan melakukan peluncuran perdananya. Roket peluncur tersebut didisain untuk mengorbitkan satelit atau wahana angkasa seberat lebih dari 53 metrik ton, sekitar dua kali lipat kapasitas peluncur Pesawat Ulang Alik atau Delta IV Heavy, demikian AFP melaporkan. “Falcon Heavy akan membawa lebih banyak muatan ke orbit serta memiliki kecepatan lepas minimal dari gaya gravitasi lebih besar dibandingkan wahana manapun dalam sejarah, disamping roket bulan Saturn V yang dipensiunkan setelah program Apollo,” kata Musk di National Press Club. “Ini membuka dunia baru baik untuk…

Read more

Nokia berencana meluncurkan 40 ponsel baru tahun 2011 ini, termasuk setidaknya 12 produk golongan smartphone. Berita itu datang langsung dari Wakil Presiden dan Direktur Pemasaran Nokia. VP Nokia ini mengatakan kita bisa mengharapkan beberapa pengumuman besar setelah pertengahan April. Perangkat Windows Phone 7 juga dalam proses dan jika kita beruntung kita bisa mendapatkannya di pasar sebelum 2011 telah berakhir. Perhatikan bahwa jumlah 40 handset ini adalah jumlah total, yang juga menyertakan ponsel untuk negara tertentu atau ponsel pada operator spesifik juga (seperti baru-baru ini diumumkan yaitu Nokia Astound). Jadi sementara Nokia dan kemitraan Microsoft tidak akan berbuah untuk beberapa waktu ke depan dan masih banyak yang diharapkan. Mari kita berharap ada banyak kejutan menyenangkan di sepanjang tahun ini dari Nokia. Kalau yang khusus pasar Indonesia ga tahu neh jumlah tepatnya. Profil BSC Rental Komputer.com | Full Text Feed | Amazon Affiliate

Nokia berencana meluncurkan 40 ponsel baru tahun 2011 ini, termasuk setidaknya 12 produk golongan smartphone. Berita itu datang langsung dari Wakil Presiden dan Direktur Pemasaran Nokia. VP Nokia ini mengatakan kita bisa mengharapkan beberapa pengumuman besar setelah pertengahan April. Perangkat Windows Phone 7 juga dalam proses dan jika kita beruntung kita bisa mendapatkannya di pasar sebelum 2011 telah berakhir. Perhatikan bahwa jumlah 40 handset ini adalah jumlah total, yang juga menyertakan ponsel untuk negara tertentu atau ponsel pada operator spesifik juga (seperti baru-baru ini diumumkan yaitu Nokia Astound). Jadi sementara Nokia dan kemitraan Microsoft tidak akan berbuah untuk beberapa waktu ke depan dan masih banyak yang diharapkan. Mari kita berharap ada banyak kejutan menyenangkan di sepanjang tahun ini dari Nokia. Kalau yang khusus pasar Indonesia ga tahu neh jumlah tepatnya. Profil BSC Rental Komputer.com | Full Text Feed | Amazon Affiliate

Video demo & tutorial dari Blackberry OS 6.1, yang merupakan iterasi berikutnya dari OS Blackberry, telah muncul online dan memang versi 6.1 tampak masih hampir sama dengan versi Blackberry OS 6.0. Video demo & tutorial juga menampilkan Blackberry Bold Touch 9930 yang belum diumumkan resmi. Ponsel BB terbaru yang terdapat dalam video tidak kalah menarik karena menampilkan informasi produk baru tersendiri. Perangkat Hp BB Bold Touch 9330 ini akan menjadi BlackBerry pertama yang memiliki layar sentuh kecil di dalam form factor terkenal BlackBerry bar dengan keyboard QWERTY . Zooming pinch tampaknya menjadi poin utama dari demo edisi baru dari OS BB 6.1 meskipun pada versi sebelumnya telah ada juga. Sisanya fitur yang jauh dari menakjubkan dan cukup banyak menunjukan peningkatan tampilan homescreen dan ikon yang didesain ulang. Walau OS yang akan datang dan perangkat baru nampaknya dapat menjaga Blackberry fans tetap bahagia, kita masih bertanya-tanya bagaimana ini terhadap…

Read more

Video demo & tutorial dari Blackberry OS 6.1, yang merupakan iterasi berikutnya dari OS Blackberry, telah muncul online dan memang versi 6.1 tampak masih hampir sama dengan versi Blackberry OS 6.0. Video demo & tutorial juga menampilkan Blackberry Bold Touch 9930 yang belum diumumkan resmi. Ponsel BB terbaru yang terdapat dalam video tidak kalah menarik karena menampilkan informasi produk baru tersendiri. Perangkat Hp BB Bold Touch 9330 ini akan menjadi BlackBerry pertama yang memiliki layar sentuh kecil di dalam form factor terkenal BlackBerry bar dengan keyboard QWERTY . Zooming pinch tampaknya menjadi poin utama dari demo edisi baru dari OS BB 6.1 meskipun pada versi sebelumnya telah ada juga. Sisanya fitur yang jauh dari menakjubkan dan cukup banyak menunjukan peningkatan tampilan homescreen dan ikon yang didesain ulang. Walau OS yang akan datang dan perangkat baru nampaknya dapat menjaga Blackberry fans tetap bahagia, kita masih bertanya-tanya bagaimana ini terhadap…

Read more

Keberadaan processor Bulldozer besutan AMD tampaknya menyiratkan kekhawatiran tersendiri di pihak pesaing utamanya yaitu Intel. Maka sebagai tindakan nyata atas ketidaknyamanan Intel selama ini, membuat pesaing utama AMD tersebut berencana untuk kembali merilis sebuah CPU LGA 1366 terbarunya yang lebih dikenal dengan Core i7 995X Extreme Edition yang berbasis 6-core processing dan berkemampuan 3.6 GHz. Dan rencana ini pun kabarnya baru akan direalisasikan memasuki kuartal ketiga tahun 2011 ini. Chip terbaru yang dibangun dengan menggunakan arsitektur 32nm Intel Gulftown dan mengemas tidak kurang dari enam core processing yang didukung oleh keberadaan teknologi Hyper-Threading serta memori 12MB cache L3 yang di-share. Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, frekuensi pengoperasian processor ini telah ditetapkan sebesar 3,6GHz dan dapat mencapai maksimum 3,86Ghz dengan pengaktifan Turbo Boost yang ada. Di lain pihak, pada dasarnya chip ini juga mengusung spesifikasi yang mirip dengan model processor yang populer saat ini yaitu Intel Core i7 990X,…

Read more

Keberadaan processor Bulldozer besutan AMD tampaknya menyiratkan kekhawatiran tersendiri di pihak pesaing utamanya yaitu Intel. Maka sebagai tindakan nyata atas ketidaknyamanan Intel selama ini, membuat pesaing utama AMD tersebut berencana untuk kembali merilis sebuah CPU LGA 1366 terbarunya yang lebih dikenal dengan Core i7 995X Extreme Edition yang berbasis 6-core processing dan berkemampuan 3.6 GHz. Dan rencana ini pun kabarnya baru akan direalisasikan memasuki kuartal ketiga tahun 2011 ini. Chip terbaru yang dibangun dengan menggunakan arsitektur 32nm Intel Gulftown dan mengemas tidak kurang dari enam core processing yang didukung oleh keberadaan teknologi Hyper-Threading serta memori 12MB cache L3 yang di-share. Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, frekuensi pengoperasian processor ini telah ditetapkan sebesar 3,6GHz dan dapat mencapai maksimum 3,86Ghz dengan pengaktifan Turbo Boost yang ada. Di lain pihak, pada dasarnya chip ini juga mengusung spesifikasi yang mirip dengan model processor yang populer saat ini yaitu Intel Core i7 990X,…

Read more

ilustrasi. (nasaimages.org) Jakarta (ANTARA News) – Para ilmuwan telah menghabiskan 50 tahun untuk mengirimkan sinyal radio ke luar angkasa untuk menjalin kontak dengan makhluk asing. Namun sekarang muncul cara yang lebih sederhana untuk mengenal kehidupan makhluk asing – kita harus mencari tanda-tanda adanya pertambangan di permukaan asteroid. Pertambangan mudah diketahui karena kegiatan itu menghasilkan debu yang banyak akibat pengaruh suhu setempat, atau teori itu masih berlaku. Para peneliti percaya alien akan menambang pada objek besar ketimbang objek yang lebih kecil. Klaim itu dibuat oleh Dr Duncan Forgan, dari University of Edinburgh, dan Dr Martin Elvis, dari Harvard Smithsonian Center For Astrophysics di Cambridge, Massachusetts. Mereka berpendapat bahan-bahan material seperti emas, besi platinum, dan silikon yang berlimpah di asteroid akan membuat alien cenderung mengeksploitasi daerah tersebut. Setiap kegiatan pertambangan antar tata surya akan menghasilkan tiga efek yang secara teori, dapat dideteksi dari Bumi. Pertama, para ilmuwan menyadari unsur-unsur dari rasio tertentu…

Read more

ilustrasi. (nasaimages.org) Jakarta (ANTARA News) – Para ilmuwan telah menghabiskan 50 tahun untuk mengirimkan sinyal radio ke luar angkasa untuk menjalin kontak dengan makhluk asing. Namun sekarang muncul cara yang lebih sederhana untuk mengenal kehidupan makhluk asing – kita harus mencari tanda-tanda adanya pertambangan di permukaan asteroid. Pertambangan mudah diketahui karena kegiatan itu menghasilkan debu yang banyak akibat pengaruh suhu setempat, atau teori itu masih berlaku. Para peneliti percaya alien akan menambang pada objek besar ketimbang objek yang lebih kecil. Klaim itu dibuat oleh Dr Duncan Forgan, dari University of Edinburgh, dan Dr Martin Elvis, dari Harvard Smithsonian Center For Astrophysics di Cambridge, Massachusetts. Mereka berpendapat bahan-bahan material seperti emas, besi platinum, dan silikon yang berlimpah di asteroid akan membuat alien cenderung mengeksploitasi daerah tersebut. Setiap kegiatan pertambangan antar tata surya akan menghasilkan tiga efek yang secara teori, dapat dideteksi dari Bumi. Pertama, para ilmuwan menyadari unsur-unsur dari rasio tertentu…

Read more

Jakarta (ANTARA News) – Pembicaraan antara Nokia dengan Microsoft dalam kerjasama penggunaan software berjalan sesuai jadwal dan sejumlah besar ponsel Nokia Windows akan dijual pada 2012 mendatang. “Negosiasi berjalan dengan baik dan akan selesai sesuai jadwal,” kata Kai Oistamo, kepala pengembangan perusahaan di Nokia, pada Senin dikutip Reuters. Kedua perusahaan itu telah menandatangani perjanjian tidak mengikat pada 11 Februari, dimana Nokia akan menggunakan perangkat lunak Microsoft sebagai platform utama di ponsel pintarnya. CEO Nokia Stephen Elop mengatakan pada Februari bahwa Nokia akan mempertimbangkan setidaknya beberapa bulan untuk menandatangani kesepakatan tersebut. Proses negosiasi yang panjang membuat para analis bertanya-tanya apakah kerjasama itu dapat memberikan hasil yang cepat. Beberapa analis mengatakan, perundingan akan selesai pada April ketika Nokia merencanakan untuk memulai pembicaraan pemangkasan jumlah pegawai akibat kesepakatan tersebut. (Adm/S026) Editor: SuryantoCOPYRIGHT © 2011 Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com Profil BSC Rental Komputer.com | Full Text Feed | Amazon Affiliate

Jakarta (ANTARA News) – Pembicaraan antara Nokia dengan Microsoft dalam kerjasama penggunaan software berjalan sesuai jadwal dan sejumlah besar ponsel Nokia Windows akan dijual pada 2012 mendatang. “Negosiasi berjalan dengan baik dan akan selesai sesuai jadwal,” kata Kai Oistamo, kepala pengembangan perusahaan di Nokia, pada Senin dikutip Reuters. Kedua perusahaan itu telah menandatangani perjanjian tidak mengikat pada 11 Februari, dimana Nokia akan menggunakan perangkat lunak Microsoft sebagai platform utama di ponsel pintarnya. CEO Nokia Stephen Elop mengatakan pada Februari bahwa Nokia akan mempertimbangkan setidaknya beberapa bulan untuk menandatangani kesepakatan tersebut. Proses negosiasi yang panjang membuat para analis bertanya-tanya apakah kerjasama itu dapat memberikan hasil yang cepat. Beberapa analis mengatakan, perundingan akan selesai pada April ketika Nokia merencanakan untuk memulai pembicaraan pemangkasan jumlah pegawai akibat kesepakatan tersebut. (Adm/S026) Editor: SuryantoCOPYRIGHT © 2011 Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com Profil BSC Rental Komputer.com | Full Text Feed | Amazon Affiliate

72/349
Buka Chat
Telpon Saja